Terima kasih #guruberbagi


Kemdikbud punya gerakan Guru Berbagi dan diwujudkan di 

Web kemdikbud

Di Sana, seseorang dapat mencari atau membagi referensi mereka soal RPP dan ide mengajar, dan info lain terkait pegembangan diri. 

Hal ini lumayan menjawab kebutuhan Guru apalagi saat pandemi macam ini, dimana banyak kalangan   kaget dan butuh contoh bagaimana menjalankan praktik mengajar secara daring atau kombinasi agar tetap bermakna, setidaknya dapat gambaran ide.  Saya pribadi terbantu dengan artikel yang ada, tentu bisa menjadi masukan saya sendiri. 

Anda hanya perlu mendaftarkan diri dan ikuti petunjuk. Saya mendaftar menggunakan akun SIM PKB.

web kemdikbud
 





web kemdikbud



Apa manfaat yang saya dapat?

  1. Referensi mengajar, karena membaca beberapa artikel guru lain.
  2. Bisa Blog walking 
  3. Ide mengajar dari RPP bahasa Jerman
  4. Keberanian menulis lagi 
  5. KUOTA 30 Gb selama 3 bulan gratis

Jadi, waktu itu saya mencoba mengirim artikel refleksi pembelajaran dan RPP dan dapat ini.





Yuk, dicoba!
Terima kasih kemdikbud untuk kuota gratisnya, coba diperpanjang untuk setahun ya hahahaha :)

#saatnyaguruberbagi #guruberbagi #darimanasaja 



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Terima kasih #guruberbagi"

Post a Comment

Maturnuwun kunjungan dan komentarnya :D